Tuesday, January 22, 2019

GAJI ASN,TNI, POLRI AKAN DINAIKAN PADA TAHUN INI !!

Sepertinya para ASN patut bergembira karena tahun ini pasalnya gaji ASN, TNI, Polri serta pensiunan akan dinaikan dengan kisarannya sekitar lima persen Meski demikian para PNS ini harus sedikit bersabar karena Draf Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) tentang kenaikan gaji dan pensiun pokok PNS, TNI, dan Polri baru ditargetkan selesai disiapkan pada pekan ke-IV Januari 2019. Sementara itu untuk RPP Kenaikan Gaji dan Pensiun Pokok TNI, dan Polri, BKN tengah menunggu surat permohonan bantuan teknis penyusunan RPP.